Resep Roll O Galantine
ROLL O GALANTINE adalah resep masakan luar negeri yang sudah mulai dikenal di Indonesia. Bahanyag digunakan pada Galantine ini adalah daging sapi giling, biskuit marie dan susu dancow.
Bahan Resep Roll O Galantine:
Saus Resep Roll O Galantine:
Pelengkap Resep Roll O Galantine:
Cara membuat Resep Roll O Galantine:
Saus Resep Roll O Galantine:
Untuk 8 orang
Bahan Resep Roll O Galantine:
- 300 gr daging sapi giling
- 6 keping biskuit marie
- 10 g NestlĂ©® Dancow Full Cream
- 75 ml air
- 2 butir telur ayam
- 2 sdm margarin
- 20 g bawang bombay cincang halus
- 1/2 sdt pala bubuk
- 2 sdm Maggi seasoning
- aluminium foil/kantong plastik panjang
- Minyak goreng
Saus Resep Roll O Galantine:
- 1 sdm margarin
- 20 g bawang Bombay, cincang
- 150 ml air
- 1 sdm kecap manis
- 1 sdm Maggi® Seasoning
- 2 sdm saus tomat
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdt tepung maizena, larutkan dalam 1 sdm air
Pelengkap Resep Roll O Galantine:
- 12 lembar daun selada
- 2 buah wortel, potong 4 cm, rebus
- 50 gr buncis, potong 4 cm, rebus
- 2 buah kentang ukuran sedang, potong-potong, goreng
- - - acar mentimun
Cara membuat Resep Roll O Galantine:
- Hancurkan biskuit marie, campur dengan susu Dancow dan air. Sisihkan.
- Tumis bawang bombay dengan margarine, sampai wangi, angkat.
- Campurkan semua bahan jadi satu, aduk rata.masukkan dalam kantong plastik panjang atau ulung dengan aluminium foilkukus selama 30 menit.
- Setelah matang, dinginkan, goreng dengan wajan datar, potong melintang setebal 1,5 cm, sajikan dengan saus dan pelengkap.
Saus Resep Roll O Galantine:
- Panaskan margarin, tumis bawang bombay hingga harum, asukkan kaldu, kecap, Maggi seasoning, saus tomat dan garam.
- Setelah mendidih, masukkan larutan maizena.
- Aduk hingga saus mengental. Angkat.
Untuk 8 orang