Resep Sup Daun Gingseng

Penasaran sama sup daun gingseng? rasanya tidak perlu lagi, karena anda bisa membuat sendiri di rumah tentunya dengan menyiapkan bahan bahanberikut ini. Setelah semua bahan ada, silakan dibuat menjadi Sup Daun Gingseng.

Bahan Sup Daun Gingseng


* 200 g daun ginseng
* 1/4 bh bawang bombai, iris halus
* 1 sdm minyak wijen
* 25 g daging ayam giling, bentuk bulat
* 15 g wortel, potong
* 2 siung bawang putih
* 1/2 ruas jahe, memarkan
* Lada dan garam secukupnya
* 400 ml air kaldu

Cara Membuat Sup Daun Gingseng:
* Tumis bawang putih dan bawang bombai sampai harum. Tuangkan kaldu dan jahe.
* Masukkan daging ayam dan wortel. Masak sampai matang.
* Masukkan daun ginseng, didihkan sebentar. Angkat.
* Sajikan.

Untuk 2 Porsi

Nilai gizi per porsi:
Energi: 92 Kkal
Protein: 28 g
Lemak: 6,9 g
Catatan:
Daun ginseng berkhasiat menjaga stamina tubuh, menghilangkan letih dan lesu.
Next Post Previous Post