Resep Salad Nonya

Resep Salad Nonya menggunakan bahan utama mentimun dan nanas. Yang menjadikan salad ini enak adalah sausnya. Unstu saus menggunakan putih telur rebus, kuning telur rebus, lada cuka dan mentega. berikut cara membuat Resep Salad Nonya.


Bahan Resep Salad Nonya:
400 gr mentimun, buang isinya, iris bulat tipis
200 gr nanas muda, potong tipis segitiga

Saus Resep Salad Nonya:
3 - putih telur rebus, potong dadu 1/2 cm
3 - kuning telur rebus, haluskan
2 - buah kentang rebus, haluskan
3 sdm mustard
1/2 sdt lada bubuk
1/2 sdt garam
1 sdm gula pasir
1 sdt cuka
1 sdm mentega

Cara membuat Resep Salad Nonya:
  1. Siapkan mentimun dan nanas muda, sisihkan.
  2. Saus: campur kuning telur bersama kentang dan mustard, aduk hingga halus, masukkan lada, garam, gula pasir, dan cuka, aduk rata. Taburi atasnya dengan putih telur.
  3. Penyajian: susun ment

    imun dan nanas muda di atas piring, lengkapi dengan kripik kentang.
  4. Sajikan dengan saus.

Untuk 2 porsi
Next Post Previous Post